(3) soal melengkapi rumpang (soal isian). Selamat berlatih dan mempersiapkan diri untuk menghadapi UTBK SNBT Tahun 2024.
Registrasi Akun SNPMB
Silahkan registrasi akun anda
Setiap tahunnya, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menyelenggarakan Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB). Mari simak jadwal SNPMB 2024 selengkapnya!
SNPMB sendiri merupakan program penerimaan mahasiswa baru program diploma dan sarjana Perguruan Tinggi Negeri (PTN). SNPMB terbagi ke dalam 3 jalur, yaitu Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP), Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT), dan Seleksi Mandiri.
Berdasarkan informasi dari laman resmi Kemdibukristek, jadwal SNPMB sudah dimulai pada bulan Desember 2023 ini. Dapatkan jadwal detailnya di bawah ini!